Kesehatan

8 Pilihan Olahraga untuk Penderita Diabetes, Bantu Turunkan Kadar Gula Darah!

Admin AMS
  • Jumat, 26 Mei 2023 | 11:00
Ilustrasi pilihan olahraga untuk penderita diabetes (pixabay)

SEJAHTERA.CO - Dalam mengatasi diabetes memerlukan perubahan gaya hidup yang substansial untuk menjaga gula darah di dalam batas normal.

Maka dari itu untuk mengatasi penyakit diabetes seseorang harus mempunyai rencana pengobatan dan memperoleh instruksi tentang jenis makanan yang seharusnya dikonsumsi.

Hal tersebut dilakukan untuk mengurangi kadar gula dalam darah dan menghindari makanan yang tidak sehat supaya diabetes tidak semakin parah.

Selain mendengarkan instruksi dari para ahli, Anda juga bisa melakukan cara pribadi mengatasi diabetes melalui olahraga berikut ini.

Baca Juga: Tingkatkan Kualitas Pendidikan, Pemkab Trenggalek ‘Investasi’ SDM Unggul

1. Berjalan kaki

Berjalan kaki setiap hari dapat meningkatkan kemampuan kontrol gula darah dan mengurangi risiko diabetes.

2. Bersepeda

Berolahraga bersepeda secara teratur dapat menurunkan berat badan dan menurunkan risiko diabetes.

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya