Olahraga

Pelatih Tim U 16 Tentukan Tinggi Badan Pemain 175 Cm, Saat Seleksi Kenakan Kaos Kaki “Sangklir”, Apa Tujuannya?

SANTOSO
  • Kamis, 29 Februari 2024 | 16:20
Sejumlah pemain Tim U 16 Indonesia tampak mengenakan kaos kaki yang berbeda warna saat menjalani seleksi di Jakarta. (dok-pssi)

Pengenaan kaos kaki berbeda warna pada para pemain Tim U 16 Indonesia ini untuk membedakan kaki kuat dan lemah pada setiap pemain.

"Ya…, pastinya karena saya lama bersama Shin Tae-yong. Jadi memang benar (pengenaan kaos kaki beda warna) menginspirasi gaya saya," kata Nova.

Baca Juga: Heboh!, Dedengkot Musik Rock Indonesia Log Zhelebour Kolaborasi dengan Pelukis, Hanya di Balai Pemuda Surabaya Rek…!

Dengan kaos kaki dibedakan, Nova bisa tahu atau untuk menandakan kaki yang dominan kanan atau kiri. “Jadi saya bisa memastikan," tutupnya.

Editor: Gimo Hadiwibowo

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya