Kesehatan

Pos Ketan, Kuliner Legendaris Wisata Kota Batu

SANTOSO
  • Senin, 18 Desember 2023 | 08:17
Berwisata ke Kota Wisata Batu, Tak Lengkap Icip-Icip Kuliner Legendaris. (arief/memo)

Meski rasanya manis, ketan susu di Pos Ketan Legenda ini terasa pas dan tidak terlalu manis. Selain itu, ada juga varian rasa asin yang bisa dicoba.

Kemudian yang kedua ada rumah makan Lesehan Sate Kelinci berada di Jalan Patimura Nomor 126, Kota Batu.

Lokasinya sangat dekat dengan objek wisata Batu dan beberapa tempat menginap. Sehingga mudah sekali untuk menemukan tempat kuliner di Batu ini.

Baca Juga: Mancing di Sungai Konto Kediri, Dua Pria Asal Jombang Tenggelam

Gerai ini buka dari jam 8 pagi hingga 8 malam. Teman Traveler bisa mampir untuk sarapan, makan siang, maupun makan malam.

Sate Kelinci Sebagai Menu Andalan.

Ketiga ada warung Nasi Sidik yang menyediakan berbagai makanan tradisional seperti gudeg, nasi campur, kikil, krengsengan, rawon, soto, pecel dan sebagainya.

Baca Juga: Tiga Pekan Masa Kampanye, Ratusan APK Diketahui Melanggar, Bawaslu Catat Kecamatan Ponorogo Terbanyak

Warung Nasi Sidik ini telah berusia 42 tahun. Namun citarasa yang disajikan dalam masakannya pun tidak berubah sama sekali.

 Selain itu, kamu bisa makan sambil menikmati alunan musik keroncong yang selalu ada di depan warung makan tersebut.

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya