Ekonomi

Tekan Angka Pengangguran di Jatim, BLK Ponorogo Buka Pelatihan Kerja

SEJAHTERA
  • Selasa, 6 September 2022 | 00:00

Ada juga plat welder pengelasan, prosesing, operator komputer, las listrik, menjahit, dan membatik.

"Yang paling banyak peminatnya itu pengelasan dan operator komputer," bebernya.

Ditambahkan, fungsi pelatihan kerja adalah untuk membekali keterampilan dan pengetahuan para pencari kerja yang ada di Kabupaten Ponorogo.

Tujuannya guna meningkatkan produktivitas dan sekaligus menekan angka pengangguran yang ada di Jawa Timur.

"Angka pengangguran bisa kita tekan, dan berdampak pada naiknya kesejahteraan," tandasnya. (koranmemo.com)

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Lainnya