Ekonomi

Jasa Penggilingan Daging Laris Manis, Peningkatan Capai 100 Persen

SANTOSO
  • Sabtu, 1 Juli 2023 | 08:00
Aktivitas di penggilingan daging milik Angga Saputra. (Koran Memo) (koran memo)

Sementara itu, Nafisah Halimatus Sa'diah salah satu pengguna jasa, mengaku setiap Idul Adha pasti menggilingkan daging ke tempat Angga.

Baca Juga: Wali Kota Santoso: Idul Adha Momen Teladani Keikhlasan

"Tiap tahun ke sini. Suka bosan kalau masak daging kurban hanya dibakar atau dimasak tongseng saja. Biar gak bosen ya dibikin bakso aja," ucapnya.

Selain itu, ia juga mengaku lebih menyukai menyimpan daging kurban dalam bentuk gilingan karena dianggap awet. "Emang suka digiling aja, karena lebih awet tinggal masukkan," pungkas Nafisah. (st2/ag)

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya