Kesehatan

PSSI dan GSI Gelar Sayembara Desain Maskot Timnas Indonesia untuk Fans Sepak Bola Tanah Air, Juaranya Dapat Rp 50 Juta

SANTOSO
  • Sabtu, 20 Januari 2024 | 08:33
Lomba Desain (istimewa)

 Selain itu terdapat hadiah untuk sembilan finalis terbaik, sayembara maskot Timnas Indonesia di luar pemenang utama, di mana setiap finalis akan menerima uang Rp1 juta.

Baca Juga: Satgas Anti Mafia Bola Mabes Polri Menyerahkan Tujuh Tersangka ke Kejari Sleman, Satu Lagi GAS Masuk DPO 

Terdapat juga jersey bertanda tangan pemain, dan paket tiket pertandingan kandang Timnas Indonesia selama satu tahun.

Periode pengiriman karya desain maskot berlangsung mulai  18 Januari  hingga 15 Februari 2024.

Seleksi pemenang sayembara desain maskot Timnas Indonesia ini akan berlangsung dalam dua tahap: 

Baca Juga: Peragakan 20 Adegan, Majikan di Blitar Dibantai Tanpa Perlawanan

I. Tahap Pertama berupa seleksi panitia untuk menentukan 10 finalis terbaik dimana  panitia akan mengumumkan 10 karya desain terbaik pada 22 Februari 2024 melalui website resmi KitaGaruda.id

II. Tahap Kedua berupa penjurian seleksi 10 finalis terbaik. Penjurian dilakukan oleh Ketua Umum PSSI, Exco PSSI, dan para pekerja profesional dibidangnya yang ditunjuk oleh PSSI untuk menentukan karya terbaik yang akan diadakan pada 29 Februari 2024 di Official Garuda Store, Stadion Utama GBK, Jakarta.

Partisipasi semua fans Garuda sangat untuk ikut serta dalam ini. Sebagai simbol dukungan #BersamaGaruda terhadap perjuangan Timnas Indonesia.

Baca Juga: Promosikan Judi Online, Dua Selebgram Asal Kota Batu Dibui

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya