Citizen Journalist

Keterampilan WBP Lapas Kelas IIB Jombang, Ubah Limbah Kayu Jadi Uang

SANTOSO
  • Rabu, 24 April 2024 | 09:04
Program pembinaan kemandirian meubel WBP Lapas Jombang. (Istimewa)

Setelah menyelesaikan program pembinaan, menurut Epa, tantangan bagi para WBP tidak berhenti begitu saja. Pemasyarakatan juga memiliki tanggung jawab untuk memastikan bahwa keterampilan dan pengetahuan yang diperoleh oleh para WBP dapat terus berkembang dan bermanfaat bagi mereka setelah mereka kembali ke masyarakat.

Baca Juga: Semarakkan Hari Buku Sedunia, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Jombang Gelar Perpustakaan Keliling ke SDN

"Kami ingin mereka memiliki bekal yang cukup kuat untuk bisa sukses dan mandiri di luar sana," tambahnya.

Sementara Margono, Kalapas Jombang, juga memberikan apresiasi atas kreativitas dan kemandirian para WBP. Baginya, program kemandirian ini bukan hanya tentang menciptakan karya seni atau menghasilkan pendapatan tambahan.

Baca Juga: Ratusan Rumah Terdampak Banjir, BPBD Trenggalek Ingatkan Cuana Ekstrem Masih Mengancam

"Tetapi juga tentang mempersiapkan para WBP untuk kembali ke masyarakat dengan keterampilan dan pengetahuan yang lebih baik," ungkapnya.

Dalam masa pembinaan di Lapas, Margono berupaya tidak hanya menyediakan hukuman, tetapi juga peluang untuk pembelajaran dan pengembangan diri.

Baca Juga: Pengedar 2 Kg Ganja Malang Dibekuk, Modus Sistem Ranjau "Kami ingin mereka memiliki bekal yang cukup kuat untuk bisa sukses dan mandiri di luar sana," tutupnya. 

Reporter : Taufiqur Rachman / Agung Pamungkas 

Editor : Gimo Hadiwibowo

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya