Gaya Hidup

Tahukan Anda Jika Serai Bisa Hilangkan Noda dan Bau Pakaian? Simak Begini Caranya…

Admin AMS
  • Rabu, 26 Juli 2023 | 07:30
Ilustrasi serai untuk penghilang noda dan bau pakaian (ist)

SEJAHTERA.CO - Tanaman serai, atau yang biasa dikenal dengan nama sereh, adalah salah satu rempah-rempah yang sering digunakan dalam berbagai masakan.

Aroma segar dan khas dari serai membuatnya menjadi bahan yang populer dalam dunia kuliner.

Namun, tahukah Anda bahwa serai juga dapat digunakan sebagai penghilang noda dan bau pakaian?

Ketika pakaian terkena noda, serai dapat menjadi solusi yang efektif untuk menghilangkannya.

Baca Juga: Simak! Inilah Daftar Lowongan Kerja Solo Terbaru Bulan Juli 2023 yang Menanti Kehadiranmu

Anda hanya perlu menggosokkan batangnya yang telah dipotong kecil-kecil pada noda tersebut.

Aromanya yang kuat akan membantu melarutkan noda dan menghilangkannya dari serat pakaian.

Setelah proses ini, Anda dapat mencuci pakaian seperti biasa dan noda akan hilang dengan sempurna.

Selain sebagai penghilang noda, tanaman rempah ini juga dapat menghilangkan bau tidak sedap pada pakaian.

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya

google.com, pub-7374933357971941, DIRECT, f08c47fec0942fa0