Wisata

Gemerlap Pesta Kembang Api di Tahun Baru Kota Batu, Ini Daftar Rekomendasinya

SANTOSO
  • Selasa, 19 Desember 2023 | 08:50
Rekomendasi Cafe dan Roaftop di Kota Batu, Menyaksikan Gemerlap Pesta Kembang Api. (arief/memo)

 

Batu, SEJAHTERA.CO - Berbicara Kota Batu tentu sudah ada dibenak kita untuk menikmati suasana dingin dan banyaknya tempat wisata. Selain itu tentu saja cafe dan roaftop yang asik untuk melihat gemerlap kembang api saat tahun baru 2024 nanti.

Baca Juga: Event Festival Budaya, Daya Tarik Wisata Gunung Kelud Kabupaten Kediri

Berikut daftar rekomendasi Cafe dan Roaftop di Kota Batu, Menyaksikan Gemerlap Pesta Kembang Api Saat Tahun Batu yang wajib didatangi sebelum penuh.

Salah satunya yakni tempat nongkrong yang berada di atas hotel The Batu Hotel & Villas yakni Cafe Awang- awang Sky Lounge Batu.

Memiliki suasana cafe yang berada di atas ketinggian, membuat cafe ini banyak dikunjungi para wisatawan saat berkunjung ke Kota Wisata tersebut.

Baca Juga: Dinas Perhubungan Kabupaten Blitar Targetkan Bangun 10 Titik Palang Pintu KA Selama 2024

Bukan hanya itu di Cafe Awang- awang Sky Lounge ini, kamu bisa menikmati suasana syahdu dengan ditemani pemandangan beberapa pegunungan, serta keindahan Kota Batu dari atas ketinggian.

Kemudian ada juga Cafe Paralayang Gunung Banyak, yang mana dari tempat paralayang ini berjajar pilihan cafe di atas ketinggian yang pastinya membuat kalian puas menikmati malam tahun Baru.

Baca Juga: Dua Unit AC Denso Terbakar di Jalan Raya Selopuro Blitar, Kerugian Capai Rp 400 Juta

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya