Pemerintahan

Serambi 2024, Kpw BI Kediri Sediakan Uang Pecahan Senilai Rp 4,8 Triliun

SANTOSO
  • Senin, 25 Maret 2024 | 20:41
Masyarakat melakukan penukaran uang di Gor Jayabaya Kota Kediri. (Dea/Sejahtera.co)

Salah satu masyarakat yang melakukan penukaran adalah Arin dari Jombang. Meskipun rumahnya jauh dari lokasi, akan tetapi Arin tetap datang untuk melakukan penukaran karena Kota Kediri yang paling dekat dengan rumahnya.

“Ya, tukar untuk keponakan. Tadi tukar 3 juta, pecahan Rp. 1.000, Rp. 2.000,  Rp. 5.000, Rp. 10.000, dan Rp. 20.000,” ungkap Arin.

Baca Juga: Gempa Menghentak Kabupaten Tuban 58 Kali, Guncangan Terasa di Madura hingga Rembang Jawa Tengah

Sebelum melakukan penukaran uang, masyarakat diharuskan melakukan pendaftaran terlebih dahulu melalui aplikasi PINTAR (Penukaran dan Tarik Uang Rupiah) di https://pintar.bi.go.id. pendaftaran dilakukan beberapa hari sebelum hari penukaran.

Reporter: Dhea Safira

Editor: Dhita Septiadarma

Rekomendasi Untuk Anda

Berita Terkait

Berita Lainnya